5 Trik-Trik Kecil dan Kreatif Memaksimalkan Slider

Membuat rekaman video yang bagus dan seru hasilnya juga menuntut kreativitas. Tak melulu kameranya, salah satu gear yang bisa dikulik adalah slider.

Slider merupakan alat tambahan untuk melakukan proses syuting yang berbentuk pipa palang. Fungsinya sama dengan rel untuk melakukan movement kamera yang mulus saat perekaman. Tak hanya maju mundur, ternyata ada banyak kreasi gerakan kamera dengan memainkan posisi slider.

Cinecom.net yang mengulik trik penggunaan slider yang kreatif untuk menghasilkan movement maupun angle kamera tak terduga. Apa aja sih?

Baca juga :   Mengenal Teknik Foley: Membawa Realisme ke Dunia Audio Visual
Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00