NiceFoto LS-16 2-in-1 Light Stand
NiceFoto LS-16 2-in-1 Light Stand sangat ideal untuk pemotretan di studio atau di lokasi shooting, yang sangat bagus untuk latar belakang backlit atau hair light. Light Stand 2-in-1 ini cukup kuat untuk sebagian besar lampu dengan softbox atau payung besar. Stand memiliki tinggi maksimal 4000mm dan kapasitas beban hingga 10 kg. Selain itu, cross bar memiliki tinggi maksimal 1150mm dan kapasitas hingga 5 kg.
2-in-1 Light Stand salah satu tools terbaik yang mesti dimiliki untuk studio shooting anda. Karena akan banyak angle yang bisa anda coba dan lebih banyak variasi hasil luar biasa dari foto dan video yang dapat dihasilkan.
Fitur Utama LS-16 Light Stand 2-in-1
- Cara mudah untuk set up
- Quick Release dan Lock system
- 2 IN 1 Multi-function
- Material:Aluminum
Light Stand Model
- Max height: 4000mm
- Mini height: 1400mm
- Folded height: 1230mm
- Load weight:10 kg
Cross Bar Model
- Max height: 1150mm
- Mini height: 2110mm
- Holder: 1/4 ~ 3/8
- Load weight:5 kg
Reviews
There are no reviews yet