Untuk mengedit audio tidak hanya melaui laptop atau PC, anda dapat men-download aplikasi editing audio di Google Play Store dan juga App Store. Berikut 10 rekomendasi aplikasi edit audio terbaik untuk anda pengguna android dan juga IOS:
Untuk pengguna Apple, GarageBand mungkin sudah tidak asing lagi, aplikasi edit audio ini banyak digunakan oleh para musisi atau konten kreator yang ingin mengunggah hasil covernya di Soundcloud. Aplikasi yang tidak hanya digunakan untuk merekam, namun juga dapat menghapus noise dan menambahkan berbagai instrumental didalam audio. Tidak hanya itu, aplikasi ini biasanya banyak digunakan menjadi media belajar untuk membuat hasil karya muik sendiri, tentunya aplikasi ini cocok untuk pemula.
Halo para creators! Di tahun 2025 ini, kebutuhan akan audio yang jernih dan stabil makin…
Sony FE 50-150mm f/2 G Master adalah lensa pertama dari jenisnya, bukan hanya untuk Sony…
Buat kamu yang sering berkecimpung di dunia fotografi atau videografi, mungkin pernah mendengar istilah focus…
Ada banyak pilihan mic wireless di pasaran, jadi Creator bisa menemukan yang sesuai untuk kebutuhan…