Telah Beli Kamera

Anda Harus tahu 8 Hal Saat Anda Telah Beli Kamera dSLR / Mirrorless

// 4. White Balance //

dial-nikon-d800

Setelan white balance kamera memengaruhi akurasi warna foto.warna kulit atau warna baju mungkin akan tampak aneh saat kamera menggunakan white balance yang tidak pas.Untungnya, kamera saat ini sudah amat canggih sehingga jarang meleset. Gunakan setelan auto white balance sebagai awalan sembari bereksperimen dengan setelan white balance yang lain.

// 5. Metering //

Setelan metering menentukan bagaimana kamera mengukur cahaya yang dipantulkan objek lalu bagaimana mereka menghasilkan kombinasi shutter speed dan bukaan lensa yang sesuai hasil pengukuran tadi.

Di saa-saat awal menggunakan kamera DSLR/Mirrorless baru anda, pergunakan mode metering Evaluative (Canon) atau Matrik (Nikon). Sesuai penambahan jam terbang bersama kamera anda, mulailah gunakan mode metering yang lain sesuai kondisi pemotretan dan objek yang anda foto: center weighted, spot dan lainnya.

Baca juga :   Panduan Praktis Dasar-Dasar Drone Mapping untuk Pemula

One comment

  1. artikel yang bermanfaat.
    terima kasih sudah berbagi.

    salam,

Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00