Cara Cerdas Gunakan Gopro

Cara Cerdas Gunakan Gopro agar Tidak Mudah Rusak dan Mati Total

Memiliki action camera GoPro memang menyenangkan. Kita bisa mengambil gambar atau membuat video tentang kegiatan outdoor dan mendapatkan gambar atau video yang berkualitas baik. Namun, terkadang karena keasyikan memotret atau membuat video, kita tidak memperhatikan apakah perlakuan kita pada kamera sudah benar.

Perlakuan yang tidak tepat membuat kamera mudah rusak. Ingat, jika rusak maka biaya perbaikannya juga relatif mahal, apalagi jika kamu sudah melewati masa garansi. Selain itu jika terjadi kerusakan dan GoPro kamu harus diperbaiki maka dibutuhkan waktu yang relatif lama agar GoPro berhasil diperbaiki dan bisa kamu pergunakan lagi, artinya kamu kehilangan momen-momen istimewa yang pastinya tak akan berulang lagi. Untuk menjaga agar GoPro tidak mudah rusak. berikut ini cCara Cerdas Gunakan Gopro yang harus kamu perhatikan.

Baca juga :   Menghasilkan Foto yang Lebih Menakjubkan dengan Real-Time Tracking Sony
Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00