Cara Membersihkan Kamera yang Baik dan Benar

Anda perlu memasang UV filter untuk melindungi lensa, UV filter mempunyai peran untuk menghalangi sinar ultraviolet sekaligus melindungi lensa dari risiko debu, kotoran, sidik jari, air dan pecah.

  1. Lakukan dengan hati – hati

Dan Tips yang terakhir yaitu anda harus melakukannya dengan hati-hati apalagi dibagian sensor kamera, agar nantinya sensor kamera anda tidak mengalami kerusakan dan kamera anda nantinya menjadi lebih awet.

Dengan 4 Tips tersebut anda dapat menerapkan dan mempraktikannya dirumah, jika anda merasa kurang maksimal saat membersihkan kamera sendiri anda juga dapat menyerahkannya pada orang lain. Apalagi kamera yang anda miliki tidak pernah dibersikan saat pertama kali membeli. Untuk membersihkan kamera anda dapat melakukannya minimal seminggu sekali untuk menjaga agar kamera anda terbebas dari debu dan menjadi lebih awet.

Baca juga :   Mengenal Filter ND, Si Pembuat Dramatis Foto Air Terjun
Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00