Call us toll free: +1 789 2000

Free worldwide shipping on all orders over $50

Categories: DroneReview

Lebih Pilih Mana, Yuneec Typhoon H atau DJI Phantom 4? (Compare)

Tak mau ‘kan mahal-mahal membeli drone, tapi hanya sekali pakai saja, karena drone menabrak tembok atau pepohonan ketika Anda pertama kali menerbangkannya? Itulah mengapa teknologi Obstacle Avoidance ini sangat penting.

Oke, kita mulai dengan Phantom 4!

Dapat Anda lihat bahwa pada landing gear Phantom 4 ini terdapat pula sepasang sensor yang berada di bawah body drone ini, serta sepasang sensor lagi di bagian depan kaki Phantom 4.

Benar, sensor-sensor kecil ini bertujuan untuk mendeteksi ketika ada hambatan di depannya dan menghindarinya. Itu semua berkat sensor ultrasoniknya. Misal ketika pilot mengarahkan drone ke dinding, maka drone akan mampu mendeteksi hambatan di depannya. Sejurus kemudian, drone akan menurunkan kecepatan, dan hovering di tempat pada jarak yang aman.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

Share
Published by
YogiePraz

Recent Posts

5 Rekomendasi Lighting RGB Pilihan PlazaKamera

Lighting RGB telah menjadi pilihan populer bagi para kreator konten, gamer, dan pencinta dekorasi ruangan.…

1 year ago

Teknik Dasar Saat Melakukan Monochrome Photography

Fotografi monokrom, atau fotografi hitam putih, bagaikan seni klasik yang tak lekang oleh waktu. Keindahannya…

1 year ago

5 Alasan Kamu Harus Pakai Lensa Prime

Hai, Creators! Apa kabar? Kamu pasti udah nggak asing lagi dengan yang namanya lensa prime.…

1 year ago

Fitur Auto White Balance pada Kamera Digital

Halo, teman-teman pecinta fotografi! Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang salah satu fitur…

1 year ago

Kamera Terbaik untuk Pemula Tahun 2024

Memulai hobi fotografi memang menyenangkan! Tapi, di antara banyaknya pilihan kamera di pasaran, bingung kan…

1 year ago

Menguasai Teknik Depth of Field untuk Fotografer Pemula

Hai teman-teman fotografer! Jika kalian ingin foto-foto kalian terlihat lebih profesional dan artistik, salah satu…

1 year ago