Macro Photography? Pahami Dulu 5 Hal Berikut Ini

Cahaya alami adalah pilihan terbaik untuk macro photography. Carilah tempat dengan pencahayaan yang teduh dan hindari sinar matahari langsung yang dapat menghasilkan bayangan keras. Kamu juga bisa menggunakan reflector atau diffuser untuk membantu menyebarkan cahaya dan menghasilkan efek yang lebih lembut.

4. Perhatikan Kedalaman Bidang

Dalam fotografi makro, depth of field (DOF) menjadi sangat dangkal. Artinya, hanya area kecil di sekitar titik fokus yang akan terlihat tajam, sedangkan sisanya akan buram. Gunakan aperture kecil (f-number besar) untuk mendapatkan DOF yang lebih luas dan memastikan lebih banyak bagian objek yang tajam.

5. Eksperimen dan Berkreasi

Baca juga :   Abadikan foto PreWedding dengan 5 Pilihan Lensa
Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00