Call us toll free: +1 789 2000

Free worldwide shipping on all orders over $50

Categories: Artikel Fotografi

Mengenal Dial Mode Pada Kamera

Dalam artikel kemaren telah membahas apa saja yang kamu harus tahu saat awal membeli kamera DSLR maupun Mirrorless, well .. pada artikel ini saya akan membahas Mengenal Mode ( Fitur ) Program pada kamera

Kamera pada dasarnya adalah sebuah alat yang berguna untuk menangkap cahaya melalui sensor kamera. Cahaya yang masuk akhirnya diterjemahkan oleh sensor menjadi sebuah gambar. Apabila cahaya yang diterima oleh kamera kurang, gambar akan menjadi gelap – dalam dunia fotografi, hal ini sering disebut dengan Under Exposed (UE). Sebaliknya apabila cahaya yang masuk ke dalam kamera berlebih, gambar akan menjadi terlalu terang atau disebut dengan Over Exposed (OE). Untuk menghasilkan foto yang pas, produsen kamera menciptakan beberapa fitur ( mode ) untuk memudahkan seseorang ( bahkan yang bagi kamu yg masih newbie ) bisa menghasilkan foto dan tidak ketinggalan moment :)

Yap, pada setiap kamera digital, ( entah kamera DSLR maupun kamera mirrorless ),  selalu tersedia roda di bagian atas kamera dimana kita bisa memilih mode ( fitur ) operasi kamera, seperti : Auto, P, S (Tv), A (Av), M dan Scene.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Share
Published by
Hermawan

Recent Posts

New Product Insta360 X5 Action Camera

Insta360, brand kamera 360° terlaris di dunia, kembali mengguncang dunia kreator dengan peluncuran produk terbarunya:…

1 day ago

New Product Canon Powershot V1

PowerShot V1 ringkas dan ringan, mudah dimasukkan ke dalam tas Anda bersama dengan barang penting…

3 days ago

New Product Saramonic MIX Wireless Mic

  Saramonic kembali menghadirkan inovasi terbaru dalam lini mikrofon wireless-nya dengan meluncurkan Saramonic Mix, mikrofon…

1 week ago

Rekomendasi Lensa Tele FujiFilm Terbaik Versi PlazaKamera

Creators, buat kalian yang ingin menangkap subjek jarak jauh dengan detail tajam dan bokeh menawan,…

2 weeks ago

Rekomendasi Lensa Tele Sony Terbaik Versi PlazaKamera

Creators, kalau kalian ingin mengambil foto jarak jauh dengan detail tajam dan bokeh yang cantik,…

3 weeks ago

Perbedaan Hollyland Lark M2 dan Hollyland Lark M2S

                         

4 weeks ago